Berlibur bersama dengan keluarga dengan memilih paket diving Karimunjawa merupakan pilihan yang pas untuk anda. Di pulau ini sendiri banyak sekali menyajikan destinasi wisata yang sangat indah nan eksotis. Selain itu anda juga bisa melakukan diving di pulau yang satu ini.

paket diving karimunjawa
Inilah Destinasi Pilihan Paket Diving Karimunjawa
Jika anda ingin larut ke dalam sebuah keindahan yang ada di dalam laut maka anda bisa memilih paket diving Karimunjawa. Nantinya ketika anda melaksanakan liburan ke pulau ini maka akan menyusuri sebuah pemandangan laut yang sangat estetis karena moleknya terumbu karang beserta dengan serunya memberi makan ikan – ikan yang ada di sana.
Pada 5 Maret 2001 lalu Karimunjawa ditetapkan oleh Pemerintah Jepara sebagai taman nasional yang nantinya akan dibuat sebagai habitat untuk hutan bakau, terumbu karang, dan berbagai macam jenis ikan yang menghiasi lautan tersebut. Tentu dengan hal ini ketika memilih paket bulan madu Karimunjawa bersama pasangan maka anda akan merasakan sensasi keindahan di tempat wisata ini.
Karimunjawa sendiri sangat terkenal dengan keanekaragaman hayatinya, terlebih jika anda merupakan orang yang suka melakukan scuba diving maka tempat ini adalah tempat yang cocok untuk anda berlibur. Berikut kami akan mengulas untuk anda dimana saja tempat destinasi wisata yang cocok untuk berlibur.
Destinasi Pilihan Di Pulau Karimunjawa
1. Cemara
Di kepulauan Karimunjawa ada 2 buah pulau yang diberi nama dengan Pulau Cemara, di sana terdapat dua pohon yang berukuran besar dan juga kecil. Pulau ini sangat terkenal dengan keindahan lautnya karena tak kalah cantik jika dibandingkan dengan keindahan terumbu karang yang ada di sekitarnya. Tentu tempat ini adalah yang cocok untuk memilih paket diving Karimunjawa.
2. Menjangan Kecil
Anda hanya butuh sekitar dua puluh menit saja untuk sampai ke Pulau Menjangan Kecil, lokasi wisata yang satu ini merupakan lokasi yang cukup ramai dikunjungi oleh berbagai macam wisatawan untuk melakukan kegiatan diving. Dengan keindahan terumbu karangnya, tempat ini menaruh banyak minat orang – orang untuk berwisata kesana.
3. Pulau Cilik
Banyak sekali keindahan yang bisa anda rasakan di pulau yang satu ini, Pulau Cilik, mulai dari kecantikan terumbu karangnya hingga yang lain akan menambah daya pesona pulau tersebut. Tempat ini sangat cocok jika dikunjungi bersama dengan kerabat maupun bersama dengan pasangan untuk menikmati liburan.
4. Tanjung Gelam
Yang terakhir ada Tanjung Gelam, tempatnya sendiri tak begitu jauh dari Pulau Cemara Besar yang mana tempat ini sering menjadi sebuah ikon dari Pulau Karimunjawa dan cukup terkenal di seantero Indonesia. Jika berkunjung ke tempat ini maka anda akan langsung disambut dengan hamparan pasir putihnya.
Demikianlah mengenai tempat wisata yang bisa anda pilih melalui paket diving Karimunjawa, pastinya anda akan merasakan liburan yang luar bisa menakjubkannya jika memilih beberapa tempat yang sudah kami sebutkan satu – persatu di atas. Semoga artikel ini bermanfaat, selama berlibur!
No responses yet